SYARAH AQIDAH SALAF
AQIDAH ke 13 | Hukum orang mu'min yang mati membawa dosa-dosa besar selain syirik.
AQIDAH ke 14 | Kita meyakini bahwa orang mu'min yang mati membawa dosa syirik, dan dia belum bertaubat sampai matinya, maka tidak akan diampuni dosa syiriknya tersebut. Kalau dia bertaubat sebelum matinya, maka Allah akan mengampuninya. Karna sesungguhnya Allah Maha Pengampun dan Maha Penerima taubat lagi Maha Penyayang kepada hamba-hamba-Nya. . . .