A. Larangan Mencela Sahabat Nabi shallallaahu ‘alaihi wasallam Salah satu prinsip-prinsip utama yang dimiliki oleh Ahlus Sunnah wal Jama’ah adalah (kewajiban) selamatnya hati dan lidah mereka (dari mencela) sahabat-sahabat Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wasallam, sebagaimana yang telah disifatkan oleh Allah Subhanahu waTa’ala dalam firmanNya, Artinya: “Dan orang-orang yang datang sesudah mereka (Muhajirin dan Ansar), mereka berdoa, […]